Hati-Hati! Ternyata 9 Dari 10 Ponsel Mengandung Bakteri
Hati-hati jika anda sering menggunakan ponsel tanpa membersihkan tangan. Bisa-bisa bakteri yang menempel di ponsel akan dapat mempengaruhi kesehatan tubuh anda.
Dalam sebuah penelitian yang dilakukan, kurang lebih 9 dari 10 ponsel mengandung bakteri, termasuk di dalamnya adalah bakteri E coli dan staphylococcus aureus. Bahkan tak jarang keberadaan bakteri tersebut mengakibatkan kematian pada pemilik ponsel.
Para peneliti dari London School of Hygiene & Tropical Medicine mengambil 390 sample bakteri yang berasal dari para pemilik ponsel di lebih dari 12 kota di Inggris. Hasilnya, 16 persen jumlah responden ternyata mengandung bakteri E coli di tangan dan ponselnya, padahal hampir 95 persen para responden mengaku telah mencuci tangan menggunakan sabun.
Sementara itu, 31 persen di antaranya juga mengandung Staphylococcus aureus, yang memang secara alami ada di kulit, namun dapat membahayakan jika sudah berpindah dari satu orang ke orang lain, terutama jika berpindah ke orang dengan sistem imun yang kurang baik. Secara total, 92 persen ponsel dan 82 persen tangan responden mengandung bakteri.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
10 Artikel Yang Sering Dibaca :
- Mengenal Macam-macam CPU Governor dan I/O Scheduler pada Android
- Penemuan Baru, Peninggalan Nabi Nuh dan Sungai Raksasa di Dasar Laut Hitam
- Tahukah anda ? Telur Belatung tidak dapat mati walaupun dimasak
- Osama bin Laden dead: Photo of Obama watching the Al Qaeda leader die on live TV
- Ternyata Piramida Giza Bukan Dibangun Oleh Para Budak
- Bukti Nyata Zaman Pra-sejarah Pernah Sangat Maju
- Profil Spesifikasi Bagian dalam Pesawat Sukhoi Superjet 100 Buatan Rusia
- Misteri lubang raksasa di German,seolah-olah ada gua runtuh di bawah tanah
- Olahraga Extreme & mengerikan dari India,,Jangan di tiru
- MAU CEK HARGA HP NOKIA TERBARU MARET 2012, Silahkan klik judul ini
Tidak ada komentar:
Posting Komentar