Sebuah kamera teranyar dari Nikon dengan nama Coolpix P900 telah secara resmi diperkenalkan. Kamera ini pun ditujukan untuk mereka yang kerap memotret dari jarak jauh dengan kemampuan optical zoom tinggi. Tak hanya bisa mengambil foto dari jarak yang sangat jauh, kamera ini juga diklaim mampu menghadirkan gambar berkualitas tinggi.
Pihak Nikon mengungkapkan kalau kamera Nikon Coopix P900 ini mampu menghadirkan gambar berkualitas dengan kemampuan optical zoom hingga 83x. Kemampuan super tele pada kamera ini berkat keberadaan elemen lensa Super ED. Teknologi ini memungkinkan kecepatan pengambilan gambar maksimum pada aperture maksium f/6.5 di posisi telefoto tertinggi.Selain itu, kamera Nikon P900 ini dilengkapi dengan fitur Dual Detech Optical VR yang mendukung kompensasi goncangan.
Fitur lainnya, kamera ini dilengkapi dengan viewfinder elektronik yang mempunyai built-in sensor mata. Sebagai tambahan, terdapat pula fitur GPS/GLONASS/QZSS yang mendukung perekaman data lokasi pengambilan gambar.
Sumber :
Berita Teknologi
Nikon Coolpix P900, Kamera Digital Berkemampuan Optical Zoom 83x
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
10 Artikel Yang Sering Dibaca :
- Mengenal Macam-macam CPU Governor dan I/O Scheduler pada Android
- Penemuan Baru, Peninggalan Nabi Nuh dan Sungai Raksasa di Dasar Laut Hitam
- Tahukah anda ? Telur Belatung tidak dapat mati walaupun dimasak
- Osama bin Laden dead: Photo of Obama watching the Al Qaeda leader die on live TV
- Ternyata Piramida Giza Bukan Dibangun Oleh Para Budak
- Bukti Nyata Zaman Pra-sejarah Pernah Sangat Maju
- Profil Spesifikasi Bagian dalam Pesawat Sukhoi Superjet 100 Buatan Rusia
- Misteri lubang raksasa di German,seolah-olah ada gua runtuh di bawah tanah
- Olahraga Extreme & mengerikan dari India,,Jangan di tiru
- MAU CEK HARGA HP NOKIA TERBARU MARET 2012, Silahkan klik judul ini
Tidak ada komentar:
Posting Komentar