Ada 4 alasan Mengapa Kulit kita Memerlukan Antioksidan, simak artikelnya

Kulit dapat berubah seiring bertambahnya usia. Karena itu, jika kulit tidak mendapatkan perawatan sempurnya,maka akan cenderung lebih cepat menua sebelum waktunya.

Kulit yang kita miliki saat usia 20 tahun seperti remaja adalah tahap awal perubahan. Ketika mendekati usia 30 - an kulit pun semakin berubah. Lantas apa saja yang perlu dilakukan untuk merawat kulit?
Mengatasi hal tersebut, kulit membutuhkan antioksidan. Mengapa kulit Anda membutuhkan lebih dari antioksidan? Dalam kesehatan, antioksidan dianggap angen super kuat dan memainkan peran yang sangat penting.

Anda harus bertanya-tanya tentang alasan mengapa kulit Anda membutuhkan antioksidan. Ada beberapa alasan untuk menjawab semua itu. Antioksidan ini dapat merawat keindahan kulit. Selain itu, berikut adalah pemaparannya:

1. Meningkatkan Produksi Kolagen

Kolagen bertanggung jawab untuk menjaga kehalusan kulit Anda sehingga semakin lebih lentur.Ketika radikal bebas menyebabkan kerusakan pada tubuh, mereka memecah kolagen juga. Antioksidan dapat membantu memerangi masalahini dengan meningkatkan produksi kolagen.
Anda bisa menerapkan produk perawatan kulit antioksidan atau mengkonsumi jumlah makanan yang baik dan kaya antioksidan. Kedua cara tersebut dapat melawan radikal bebas yang terdapat di kulit.

2.Memperlambat Proses Penuaan

Antioksidan juga dapat memperlambat proses penuaan kulit. Ketika Antioksdan membantu melawan ridkal bebas, mereka dapat membantu memproduksi kolagen. Hal ini juga dapat membantu dalam menjaga tekstur kulit, yang pada gilirannya proses penuaan kulit dapat diperlambat.

3. Menghalau Radikal Bebas

Radikal bebas dalam tubuh kita adalah penyebab banyak masalah. Ketika berbicara tentang kulit, radikal bebas ini dapat menyebabkan usia kulit lebih cepat, terlihatlemas, dan berkerut. Ketika diberikan dosis yang baik dari antioksidan untuk tubuh, maka akan membantu tubuh kita melawan radikal bebas dan dapat menjaga kulit lebih sehat.

4. Menghalau Pecah-Pecah pada Kulit

Bagi mereka yang memiliki masalah kulit pecah - pecah, antioksidan dapat berfungsi sebagai solusi untuk masalah ini.

Sumber : m.inilah.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar